PON XX PAPUA; Tim Double Event Putra Sulsel ke Final
Tim sepak takraw putra Sulawesi Selatan, berhasil menembus babak final nomor tim double event di Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Papua. Berlaga di GOR Trikora Universitas Cenderawasih, Kota Jayapura, Selasa (28/9/2021), Sulsel melangkah ke final …